Breaking News
- Rapat Koordinasi (Rakor) Persiapan Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Tahun Anggaran 2026,Sekcam Purwodadi hadir
- Pembinaan dan Peningkatan Kapasitas Badan Permusyawaratan Desa (BPD) se-Kabupaten Purworejo
- Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Perangkat Desa Bragolan, Camat Purwodadi hadir
- Kegiatan Khotmil Qur’an dan Pengajian dalam rangka Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW Desa Banjarsari,Camat Purwodadi hadir
- Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Perangkat Desa Jogoresan,Camat Purwodadi hadir
- Pelaksanaan Apel Rutin Pagi ASN & PPPK Kecamatan Purwodadi, Kasi PU dan Trantibum Pembina Apel
- Pelaksanaan Kegiatan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung KDMP Desa Keduren
- Pengajian Peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW Masjid Tanzil Iman Blendung, Kasi PU dan Trantibum Kecamatan Purwodadi hadir
- Rapat Anggota Tahunan ( RAT ) Ke I tutup buku tahun 2025 dan launching Laku Pandai Koperasi Desa Merah Putih Desa Bragolan
- Rapat Koordinasi Internal Kecamatan Purwodadi yang membahas Anggaran Tahun 2026, Dipimpin Camat Purwodadi
Peringatan Hari Disabilitas Internasional Tahun 2023 di Pendopo Kecamatan Purwodadi
Berita Terkait
- Sosialisasi dan Pembinaan Penyusunan APBDes Tahun Anggaran 2024 di Pendopo Kecamatan Purwodadi0
- Loka Karya Mini Lintas Sektoral UPT Puskesmas Bragolan Tahun 2023 di Pendopo Kecamatan Purwodadi0
- Upacara Hari Bela Negara ke-75 Tahun 2023 di Halaman Kantor Kecamatan Purwodadi0
- Musyawarah Desa Penetapan APBDes Tahun Anggaran 2024 di Aula Desa Pundensari Kecamatan Purwodadi0
- Penyaluran BLT DD Triwulan IV Tahun Anggaran 2023 di Desa Ketangi Kecamatan Purwodadi0
- Penyaluran BLT DD Triwulan IV Tahun Anggaran 2023 di Desa Purwosari Kecamatan Purwodadi0
- Penyaluran BLT DD Triwulan IV Tahun Anggaran 2023 di Desa Purwodadi Kecamatan Purwodadi0
- Penyaluran BLT DD Triwulan IV Tahun Anggaran 2023 di Desa Jogoboyo Kecamatan Purwodadi0
- Sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap di Balai Desa Jogoresan0
- Staf Meeting di Ruang Kerja Camat Purwodadi0
Berita Populer
- Musyawarah Desa Penetapan Perubahan APBDes Tahun 2023 di Balai Desa Jenarwetan Kecamatan Purwodadi
- Rapat Pembubaran Panitia Panitia HUT Ke-74 Kemerdekaan Republik Indonesia di Pendopo Kecamatan Purwodadi
- Rapat Evaluasi Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024 di Pendopo Kecamatan Purwodadi
- Camat Purwodadi Beserta Jajaran Forkompincam Purwodadi Berfoto Bersama Kepala Desa yang Baru
- Sosialisasi dan Edukasi Menghadapi New Normal oleh KKN Mahasiswa UNS di Desa Geparang Kecamatan Purwodadi
- Training of Trainer (ToT) Fasilitator Bimbingan Teknis (Bimtek) bagi Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pilkada Serentak Tahun 2024
- Penandatanganan Naskah Berita Acara Serah Terima Jabatan Kepala Desa
- Sosialisasi Dapil dan Alokasi Kursi DPR RI, DPRD Provinsi Jawa Tengah, DPRD Kabupaten Purworejo Pemilihan Umum 2024 di Pendopo Kecamatan Purwodadi
- Forum Komunikasi Kegiatan Kemasyarakatan dan Pemberdayaan Masyarakat Kecamatan Purwodadi Tahun 2021
- Pembekalan Panitia Pilkades Serentak 2023 di Pendopo Kecamatan Purwodadi

Keterangan Gambar : Camat Purwodadi, jajaran Forkompimcam, unsur teknis terkait dan relawan berfoto bersama para penyandang disabilitas
Rabu, 20 Desember 2023. Bertempat di Pendopo Kecamatan Purwodadi dilaksanakan kegiatan puncak Peringatan Hari Disabilitas Internasional Tahun 2023 yang merupakan Kerjasama antara Pemerintah Kabupaten Purworejo Kecamatan Purwodadi dan Pusat Rehabilitasi (PR) YAKKUM Yogyakarta.
Acara yang berlangsung dengan meriah ini dihadiri dan diikuti oleh pejabat dari instansi teknis terkait; jajaran Forkopimcam Purwodadi; para relawan dan penyandang disabilitas di Kecamatan Purwodadi yang tergabung dalam DPO (Difabel People Organization); dan narasumber dari Pusat Rehabilitasi (PR) YAKKUM Yogyakarta.
Dalam sambutannya, Camat Purwodadi menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang sebesar-besarnya untuk semua pihak yang sudah terlibat dan berpartisipasi dalam acara ini. Lebih lanjut, Camat Purwodadi menyampaikan bahwa Pemerintah Kabupaten Purworejo khususnya Kecamatan Purwodadi sangat mendukung berbagai kegiatan yang bertujuan untuk memberdayakan masyakarat secara khusus bagi para penyandang disabilitas. Hal ini sesuai dengan yang diamanahkan dalam Peraturan Daerah Kabupaten Purworejo Nomor 18 Tahun 2022 tentang Perlindungan dan Pemenuhan Hak-Hak Penyandang Disabilitas.
Camat Purwodadi menambahkan bahwa disabilitas bukanlah halangan untuk terus berkarya dan berperan aktif dalam pembangunan. Oleh karena itu beliau berharap dengan adanya kegiatan seperti ini, semua pihak dapat lebih terdorong untuk memberikan perhatian terhadap keberadaan penyandang disabilitas dengan menciptakan lingkungan yang ramah dan layak bagi mereka, sekaligus juga dapat memberikan ruang dan kesempatan bagi pemberdayaan penyandang disabilitas agar mereka dapat berkarya, mandiri dan sejahtera. Lebih lanjut Camat Purwodadi mendorong agar semua desa untuk bersama sama mewujudkan desa inklusi, yaitu desa yang mampu mengakomodasi hak semua orang termasuk penyandang disabilitas dengan melibatkan partisipasi masyarakat secara aktif, terbuka, menghargai keragaman, serta menghilangkan hambatan.
Sementara itu, perwakilan dari Pusat Rehabilitasi (PR) YAKKUM Yogyakarta mengapresiasi kegiatan peringatan Hari Disabilitas Internasional Tahun 2023 ini. “Apa yang dilakukan oleh Kecamatan Purwodadi ini merupakan bentuk pemberdayaan para penyandang disabilitas. Oleh karena itu, kami menyampaikan terima kasih kepada Camat Purwodadi dan jarajan teknis terkait, Pemerintahan Desa dan tentunya para relawan dan masyarakat yang telah bekerja sama dengan baik demi terciptanya lingkungan inklusi bagi para penyandang disabilitas di wilayah Kecamatan Purwodadi.
Acara peringatan Hari Disabilitas Internasional Tahun 2023 kali ini berlangsung dengan sangat meriah dan semarak. Para hadirin sangat terkesan dan haru dengan ketrampilan dan bakat yang ditunjukkan oleh para penyandang disabilitas ini, mulai dari pentas seni, budaya dan sajian makanan kecil dan kerajinan yang dihasilkan oleh penyandang disabilitas.
Write a Facebook Comment
Tuliskan Komentar anda dari account Facebook
View all comments









